Tag: Pura Geger Dalem Pemutih
MANGUPURA, NusaBali - Petugas Trantib dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) BKO Kuta Selatan mendatangi sejumlah pemilik sapi di Kelurahan Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Senin (8/7). Petugas meminta supaya pemilik sapi tidak melepasliarkan hewan ternaknya, lantaran berpotensi berkeliaran ke mana-mana. Seperti yang ramai jadi sorotan, sejumlah sapi sempat masuk ke halaman Pura Geger Dalem Pemutih.
MANGUPURA, NusaBali - Warga khususnya di Kelurahan Benoa, Kecamatan Kuta Selatan diminta tak melepasliarkan hewan ternaknya, khususnya sapi.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Denpasar 24 Jan 2025 Kasus Dugaan Korupsi KONI Gianyar Masih P-19
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Bencana Melanda Bali
HAMPIR sepanjang Desember tahun lalu hujan lebat mengguyur Bali, sepanjang hari. Banjir di mana-mana, memberi tahu warga: banyak selokan, sungai, mampet karena warga buang sampah sesuka hati ke saluran irigasi.